Inspira
+ Index
Rabu, 25 Juni 2025

AGRONET -- Anggota DPD RI dari Daerah Pemilihan Papua Selatan, Sularso, SE, menghadiri Musyawarah Nasional Himpunan Kerukunan Tani Indonesia ke-10 (Munas HKTI X) yang digelar di Jakarta. Dalam forum nasional ini, Sularso...

Senin, 05 Mei 2025

AGRONET -- Swasembada beras berkelanjutan berarti kemampuan suatu negara atau wilayah untuk memproduksi beras yang cukup untuk memenuhi kebutuhan dalam negerinya sendiri secara terus-menerus dan berkelanjutan. Ini mencakup beberapa aspek, pertama ketersediaan...

Sabtu, 03 Mei 2025

AGRONET -- Dengan berakhirnya panen raya padi kali ini, ternyata melahirkan berbagai dampak dalam kehidupan berbangsa, bernegara dan bermasyrakat. Bagi para petani panen raya ini nemberi keriangan dan kebahagian tersendiri. Tanpa bersusah-payah mengeringkan...

Jumat, 02 Mei 2025

AGRONET -- Adanya kekhawatiran beberapa kalangan, atas tata kelola penyimpanan gabah/beras yang belum profesional, menuntut Perum Bulog untuk menata kembali proses penyimpanan gabah/beras yang dilakukannya. Masalahnya menjadi semakin menjelimet, ketika produksi beras...

Jumat, 02 Mei 2025

AGRONET --  Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengungkapkan kinerja sektor pertanian beberapa tahun terakhir terus mengalami kemajuan. Bahkan dalam kurun waktu 2024-2025, peningkatan produksi beras dalam negeri mengalami lompatan yang cukup tinggi. “Kinerja sektor...

Sabtu, 15 Maret 2025

AGRONET -- Sebentar lagi para petani padi akan melangsungkan panen raya Musim Tanam Okt-Mar 2025 di seluruh Tanah Merdeka. Saat panen inilah, nasib dan kehidupannya akan dipertaruhkan dan ditentukan. Apakah panen raya...

Selasa, 11 Maret 2025

AGRONET -- Menteri Pertanian Republik Indonesia, Andi Amran Sulaiman tak kuasa menahan haru saat memberikan orasi ilmiah setelah menerima penghargaan Parasamya Anugraha Dharma Krida Upa Bogha dalam Dies Natalis ke-49 Universitas Sebelas...

Minggu, 19 Januari 2025

AGRONET -- Kesalah-kaprahan terhadap makna swasembada pangan dan swasembada beras, kerap terjadi dalam mengarungi kehidupan berbangsa, bernegara dan bermasyarakat. Beberapa petinggi negeri ini ada yang menyebut pada tahun 1984 bangsa kita telah...

Senin, 13 Januari 2025

AGRONET -- Presiden Prabowo meminta kepada para pembantunya yang tergabung dalam Kabinet Merah Putih untuk "jangan cengeng, jangan minderan, jangan pesimis. Yang penting semangat dulu, usaha kerja keras dahulu. Baru kalau tidak...

Selasa, 02 Juli 2024

AGRONET -- Komisi Penyuluhan Pertanian Nasional menggelar Focus Group Discussion (FGD) dengan tema "Penyuluh Pertanian Mau Kemana?" di Hotel Aston Simatupang, Jakarta, pada Selasa, 2 Juli 2024. Acara ini menyoroti tantangan produktivitas...