Kampus
+ Index
Senin, 04 Mei 2020

AGRONET -- Di tengah masa pendemi covid 19, tim relawan Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya (Fapet UB) yang terdiri dari gabungan mahasiswa DPM, BEM, dan UKM kembali membagikan paket bantuan kepada mahasiswa dan...

Kamis, 23 April 2020

AGRONET -- Himpunan Mahasiswa Program Studi Agroteknologi (Himaprosat) Fakultas Pertanian (Faperta) Universitas Garut (Uniga), melakukan kegiatan pembagian disinfektan di daerah Kampung Hampor RW.10 Kecamatan Tarogong Kaler Kabupaten Garut. Selain itu juga dilakukan...

Kamis, 09 April 2020

AGRONET --  Pemerintah Kota Bogor telah menetapkan Laboratorium Institut Pertanian Bogor (IPB) menjadi tempat pengujian spesimen hasil tes swab untuk mendeteksi virus Corona (Covid-19). Hal tersebut tertuang dalam Surat Keputusan (SK) Walikota Bogor yang ditandatangi pada...

Selasa, 31 Maret 2020

AGRONET -- Pemerintah telah menetapkan perpanjangan bekerja di rumah atau Work from Home (WFH).  Bagi sebagian orang yang aktif bekerja, kejenuhan akan timbul bila kerja di rumah saja.   Namun tidak demikian dengan...

Rabu, 18 Maret 2020

AGRONET -- Penting bagi Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Tengah untuk menentukan arah pengembangan produktifitas sapi perah, agar permasalahan populasi produksi sapi perah yang semakin menurun di wilayah Jawa Tengah teratasi. Karena kepentingan tersebut,...

Rabu, 11 Maret 2020

AGRONET --  Pemerintah Indonesia fokus mengembangkan sektor budidaya perikanan karena potensi yang dimiliki masih sangat besar. Sejauh ini, baru 10 persen yang tergarap dan itupun belum berjalan maksimal. Menteri Kelautan dan Perikanan, Edhy...

Jumat, 28 Februari 2020

AGRONET -- Entrepreneuship atau kewirauhasahaan hakikatnya adalah kemampuan kreatif dan inovatif yang dijadikan dasar, kiat dan sumberdaya untuk mencari peluang menuju sukses. Menjadi mahasiswa sekarang ini harus memiliki jiwa entrepreneur, adapun ciri-ciri seorang yang...

Selasa, 18 Februari 2020

AGRONET -- Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersama Bulog dan sepuluh BUMN melakukan Launching Program Magang Mahasiswa Bersertifikasi (PMMB) 2020 di Assembly Hall Lantai 9 Gedung Menara Mandiri, Jakarta, Kamis (12/2). Perum Bulog...

Minggu, 09 Februari 2020

AGRONET -- Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) Perguruan Tinggi dijalankan oleh seluruh civitas akademika dengan tujuan agar budaya mutu berjalan dengan baik. Hal itulah yang menginisiasi Unit Penjaminan Mutu (UPM) lingkup Politeknik...

Jumat, 07 Februari 2020

AGRONET -- Menyikapi sasaran pada Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024 tentang peningkatan kuantitas dan kualitas pangan dan obat untuk kesejahteraan masyarakat berbasis penelitian, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) mendirikan Pusat Penelitian...