
Ajang Planters Innovation Summit (PIS) 2022. | Sumber Foto:PTPN XII
AGRONET -- Tim OSS Planters PTPN XII berbuah manis. Tim inovator kebanggan PTPN XII tersebut berhasil meraih predikat 1st runner up dalam ajang Planters Innovation Summit (PIS) 2022.
Tim OSS Planters yang digawangi oleh Wisnuaji Gagat Priambada (Kasubag TI), Lutvi Satriyo (Staff Bagian TI), Masbuchin Noor (Staff Bagian Tanaman), Danu Rahadis (Staf Bagian Teknik & Pengolahan), dan Hismoyo Narendra (Staff Bagian TI), berhasil menjadi terbaik kedua dari seluruh inovasi pada kategori Technology Breaktrough melalui inovasi berjudul “ Super Apps OSS Planters untuk Mendukung On Farm dan Off Farm PTPN XII”
Prestasi ini menjadi kebanggaan dan inspirasi bagi seluruh insan PTPN XII. Ke depannya, diharapkan Planters dapat mencetuskan inovasi-inovasi baru yang bermanfaat bagi kemajuan perusahaan, lingkungan sekitar, serta berguna bagi bangsa dan negara.
Sumber :
PTPNXII
Sabtu, 24 Januari 2026
Sabtu, 17 Januari 2026
Selasa, 13 Januari 2026
Sabtu, 24 Januari 2026
Kamis, 22 Januari 2026
Minggu, 18 Januari 2026
Kamis, 15 Januari 2026
Selasa, 13 Januari 2026
Jumat, 23 Januari 2026
Jumat, 23 Januari 2026
Rabu, 21 Januari 2026










