Tips
+ Index
Senin, 21 Mei 2018

AGRONET - Indah, begitulah kesan yang terbersit ketika melihat karangan bunga.  Baik di dalam maupun luar ruang, keberadan rangkaian bunga menambah energi positif bagi yang setiap orang.  Keindahan yang dipancarkan rangkaian bunga...

Jumat, 11 Mei 2018

AGRONET-Sayuran ini memang tak terlalu populer. Namanya pare. Ya pare memang masih kalah populer dibanding bayam, kangkung, atau sawi yang hampir selalu ada dan kita jumpai dalam aneka masakan sehari-hari. Kita mungkin paling...

Senin, 30 April 2018

AGRONET-Salah satu komoditas bahan pokok yang banyak digunakan oleh ibu rumah tangga dan pemilik rumah/warung makan adalah telur (ayam). Para ibu maupun pengelola usaha kuliner tentu ingin mendapatkan telur ayam segar saat...

Kamis, 19 April 2018

AGRONET-Ini kisah nyata. Sekitar tiga tahun lalu, penulis hendak menyumbangkan darah di kantor Palang Merah Indonesia (PMI) Jakarta Selatan. Ketika dites kadar hemoglobin (Hb), hasilnya baik, yaitu 15,4. Namun, dokter menolak penulis untuk...

Senin, 02 April 2018

AGRONET-Penyakit diare juga sering diderita hewan ternak. Tak jarang diare ini bisa mengakibatkan kematian pada hewan ternak karena dehidrasi yang dialami binatang tersebut. Kalaupun hewan tidak mati, diare ini sudah pasti juga...

Selasa, 27 Maret 2018

AGRONET-Kandungan gizi dan vitamin anggur hijau cukup banyak. Selain terdapat vitamin A, B6, C, dan K, anggur hijau yang rendah kalori itu mengandung karbohidrat, serta lemak jenuh. Selain itu, dalam anggur hijau...

Senin, 19 Maret 2018

AGRONET-Belakangan ini ramai menjadi perbincangan masyarakat soal temuan telur palsu. Telur yang dikabarkan palsu itu antara lain bercirikan: kuning telurnya yang lembek dan putih telurnya terlalu cair sehingga tidak lengket di tangan. Kabar...

Senin, 05 Maret 2018

AGRONET-Tanaman mangga lazimnya memang membutuhkan lahan yang luas. Namun, bila lahan Anda terbatas, tak perlu khawatir. Ada cara lain untuk menanam mangga dalam lahan yang sempit.Salah satu cara itu adalah menggunakan media...

Kamis, 15 Februari 2018

AGRONET-Dalam budi daya ikan mujair, pemisahan antara yang jantan dan betina amatlah diperlukan. Pemisahan bisa dilakukan setelah anak-anak ikan mujair berusia sekitar 2 minggu. Secara alami, pada usia itu anak mujair sdh...

Senin, 05 Februari 2018

AGRONET- Walet termasuk jenis burung yang memiliki keistimewaan di antara ribuan jenis burung lain di muka bumi. Keistimewaan burung walet terletak pada sarang yang dibuat dari liurnya. Sarang burung walet banyak dicari...