
Rusa Sambat di Waykambas | Sumber Foto:KLHK
AGRONET -- Rusa sambar betina terpantau sedang berada di rawa di kawasan BTN Waykambas
Rusa sambar (Rusa unicolor) ini memang hidup di sekitar sumber air. Bahkan rusa ini dikenal pandai berenang.
Pakan kesukaannya adalah rumput dan dedaunan. Jenis rusa betina biasanya memang suka bergerombol dengan betina lainnya dan anak-anak mereka.
Kemampuan pendengaran dan penciuman rusa sambar sangat tajam sehingga sangat sensitif terhadap gangguan atau kehadiran pemangsa.
Sumber :
KLHK
Sabtu, 24 Januari 2026
Sabtu, 17 Januari 2026
Selasa, 13 Januari 2026
Sabtu, 24 Januari 2026
Kamis, 22 Januari 2026
Minggu, 18 Januari 2026
Kamis, 15 Januari 2026
Selasa, 13 Januari 2026
Jumat, 23 Januari 2026
Jumat, 23 Januari 2026
Rabu, 21 Januari 2026










